Info BAPETEN
- Pengumuman Perpanjangan Batas Waktu Call for Proposal Seminar Keselamatan Radiasi pada Paparan Medik (Sekarpadi) 2025
- INFORMASI PENYEGARAN PETUGAS PROTEKSI RADIASI TAHUN 2025
- Call For Papers Jurnal Pengawasan Tenaga Nuklir (JUPETEN)
- Pengumuman Pembatalan Kegiatan Pelatihan Pengawasan Ketenaganukliran Tahun 2025
- Pengumuman Penyelenggaraan Pelatihan Pengawasan Ketenaganukliran (PNBP) Tahun 2025
Berita BAPETEN
IAEA Fellowship for Saudi Arabia on The National DRL’s Monitoring Unit
05 Februari 2024 | Berita BAPETEN
BAPETEN melaksanakan program fellowship di bidang dosimetri dan fisika medis, terutama dalam implementasi DRL di Indonesia yang dibuka pada Senin 5 Februari 2024. Program fellowship akan berlangsung dari tanggal 5 Februari – 14 Maret 2023 dan diikuti oleh 2 orang peserta dari Saudi Arabia, Turki Hamoud J Alruwaili dan Alshehri Abdullah Ghorman A.
Baca selengkapnya
Kunjungan Inspektorat BAPETEN ke Inspektorat Pemda Kab. Banyuwangi
02 Februari 2024 | Berita BAPETEN
Dalam rangka Rangka Benchmarking serta Knowledge Sharing Pengetahuan terkait Best Practice Implementasi Kegiatan Continuous Auditing dan Continuous Monitoring, Inspektorat BAPETEN melaksanakan kunjungan ke Inspektorat Pemerintah Daerah Kabupaten Banyuwangi, pada tanggal 30 Januari sd 2 Februari 2024.
Baca selengkapnya
Audiensi Badan Pengawas Tenaga Nuklir ke Badan Standardisasi Nasional (BSN).
01 Februari 2024 | Berita BAPETEN
BAPETEN melalui Direktorat Pengaturan Pengawasan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DP2FRZR) melakukan audiensi ke Badan Standardisasi Nasional (BSN) pada hari Kamis, 1 Februari 2024.
Baca selengkapnya
Courtessy Call BAPETEN dengan Duta Besar Kerajaan Spanyol
31 Januari 2024 | Berita BAPETEN
Pimpinan BAPETEN menerima kunjungan Duta Besar Kerajaan Spanyol untuk Indonesia H.E Fransisco De Asis Aguilera Aranda didampingi perwakilan dari Empresarios Agrupados Maria Teresa Dominguez Bautista di kantor BAPETEN, Rabu, 31 Januari 2024. Dalam kegiatan ini, Plt. Kepala BAPETEN Sugeng Sumbarjo didampingi Deputi Perizinan dan Inspeksi Zainal Arifin, Deputi Pengkajian Keselamatan Nuklir ...
Baca selengkapnya
Kunjungan Kerja Direktorat Pengaturan Pengawasan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif-BAPETEN ke Direktorat Standar Nasional Satuan Ukuran Mekanika, Radiasi dan Biologi-BSN
30 Januari 2024 | Berita BAPETEN
Direktorat Pengaturan Pengawasan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DP2FRZR) BAPETEN melakukan kunjungan dan diskusi ke Direktorat Standar Nasional Satuan Ukuran Mekanika, Radiasi dan Biologi, Badan Standardisasi Nasional (SNSU MRB BSN) pada Selasa, 30 Januari 2024. Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka jejaring kerja terkait dengan penerapan dan evaluasi Peraturan Kepala Badan Pengawas ...
Baca selengkapnya