Info BAPETEN
Berita BAPETEN
BAPETEN Serahkan Arsip Statis kepada ANRI
14 November 2018 | Berita BAPETEN
BAPETEN kembali menyerahkan arsip statis kepada Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) untuk kali kedua, di Gedung ANRI, Jakarta Selatan, Rabu (14/11/2018) pagi. Penyerahan dilakukan langsung oleh Sekretaris Utama Hendriyanto Hadi Tjahyono, kepada Kepala ANRI Mustari Irawan, dengan disaksikan sejumlah jajaran BAPETEN dan ANRI.
Baca selengkapnya
KONSULTASI PUBLIK PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN BIDANG INSTALASI DAN BAHAN NUKLIR
14 November 2018 | Berita BAPETEN
Dalam menjalankan tugas dan fungsinya sebagai badan pengawas, BAPETEN mempunyai kewenangan antara lain membuat Peraturan perundang-undangan di bidang ketenaganukliran, Tahun ini, BAPETEN melalui Direktorat Pengaturan Pengawasan Instalasi dan Bahan Nuklir mengeluarkan Peraturan BAPETEN Nomor 4 Tahun 2018, tentang Ketentuan Keselamatan Evaluasi Tapak Instalasi Nuklir.
Baca selengkapnya
ORPAS Akhiri Misinya di Indonesia
13 November 2018 | Berita BAPETEN
Setelah kurang lebih 9 hari berada di Indonesia, Tim ORPAS dan IAEA mengakhiri misinya dengan memberikan pandangannya. Kedatangan ORPAS Mission dan IAEA ke Indonesia tidak lain untuk memastikan tingkat keselamatan personil yang bekerja dengan radiasi, apakah telah memenuhi standar keselamatan yang ditetapkan oleh IAEA.
Baca selengkapnya
Rakor Pembinaan Teknis Pengangkutan Zat Radioaktif
13 November 2018 | Berita BAPETEN
Moda angkutan udara menggunakan pesawat udara merupakan alat tranportasi yang sering digunakan dalam hal pengangkutan zat radioaktif di Indonesia, namun ada beberapa pihak yang masih memandang bahwa pengangkutan zat radioaktif merupakan hal yang berisiko tinggi dalam dunia penerbangan. Pada kesempatan ini, Direktorat Keamanan Penerbangan memandang bahwa BAPETEN perlu segera bertemu ...
Baca selengkapnya
Pembinaan Teknis Perijinan Pemanfaatan Fluoroskopi Bagasi Dan Body Scanner DI PT. ANGKASA PURA I (PERSERO)
13 November 2018 | Berita BAPETEN
Penggunaan peralatan Fluoroskopi Bagasi dan Body Scanner di kawasan Bandara merupakan salah satu upaya PT. Angkasa Pura I (Persero) dalam memitigasi resiko keamanan dan keselamatan penerbangan. Dalam penggunaan peralatan tersebut, operator yang bertugas di lapangan perlu memperhatikan prinsip proteksi radiasi sehingga para operator tersebut perlu dibekali pemahaman dasar mengenai potensi ...
Baca selengkapnya