Info BAPETEN
- Pengumuman Proposal Diterima dalam SEKARPADI 2025
- Pengumuman Perpanjangan Batas Waktu Call for Proposal Seminar Keselamatan Radiasi pada Paparan Medik (Sekarpadi) 2025
- Call For Papers Jurnal Pengawasan Tenaga Nuklir (JUPETEN)
- Pengumuman Pembatalan Kegiatan Pelatihan Pengawasan Ketenaganukliran Tahun 2025
- Pengumuman Penyelenggaraan Pelatihan Pengawasan Ketenaganukliran (PNBP) Tahun 2025
Berita BAPETEN
Pemusnahan Arsip Keuangan Tahun 2001-2010
18 Januari 2022 | Berita BAPETEN
Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN) pada Unit Kearsipan - Bagian Protokol dan Tata Usaha, Biro Organisasi dan Umum (BOU) melaksanakan Pemusnahan Arsip Keuangan TA 2001-2010 sebagai amanah dari Undang-Undang (UU) No. 43 tahun 2009 tentang Kearsipan pada Selasa, 18 Januari 2022 bertempat di Gedung Bapeten dengan metode Hybrid (daring dan luring). Pemusnahan Arsip ini ...
Baca selengkapnya
Apel Pagi Di Lingkungan BAPETEN
17 Januari 2022 | Berita BAPETEN
Dalam rangka memelihara dan meningkatkan rasa kebangsaan dan cinta tanah air, pengabdian terhadap negara dan rakyat Indonesia, serta ketaatan terhadap ideologi Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi Aparatur Sipil Negara di lingkungan Instansi Pemerintah, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo mengimbau kepada seluruh ...
Baca selengkapnya
Bimbingan Teknis Perizinan Pemantaaan Tenaga Nuklir Melalui Balis 2.5 Bagi Instansi BRIN
12 Januari 2022 | Berita BAPETEN
Direktorat Perizinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DPFRZR) dan Direktorat Perizinan Instalasi dan Bahan Nuklir (DPIBN) BAPETEN menggelar Bimbingan Teknis Perizinan Balis Perizinan 2.5 untuk Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang dilakukan secara offline di lantai 8 gedung B BAPETEN dan secara online melalui zoom meeting, pada Selasa dan Rabu tanggal 11 ...
Baca selengkapnya
BAPETEN Menerima Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Kotamobagu
11 Januari 2022 | Berita BAPETEN
BAPETEN menerima Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Kotamobagu Sulawesi Utara dalam rangka konsultasi dan koordinasi tentang Perizinan Radiologi RSUD Kota Kotamobagu pada Selasa (11/01/ 2022).
Delegasi DPRD dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Kota Kotamobagu Syarifuddin J. Mokodongan yang didampingi oleh sejumlah anggota DPRD Kotamobagu, perwakilan pihak RSUD Kotamobagu, serta beberapa ...
Baca selengkapnya
Rapat Pleno Harmonisasi Rancangan Peraturan Pemerintah tentang Keselamatan dan Keamanan Pertambangan Bahan Galian Nuklir
31 Desember 2021 | Berita BAPETEN
Guna merampungkan penyusunan Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang Keselamatan dan Keamanan Pertambangan Bahan Galian Nuklir yang sudah sampai tahap finalisasi, berlangsung Rapat Pleno Harmonisasi yang diselenggarakan oleh Direktorat Harmonisasi Peraturan Perundang-undangan II Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia pada Jum’at, 31 Desember 2021 secara virtual.
Baca selengkapnya