Info BAPETEN
- Pengumuman Proposal Diterima dalam SEKARPADI 2025
- Pengumuman Perpanjangan Batas Waktu Call for Proposal Seminar Keselamatan Radiasi pada Paparan Medik (Sekarpadi) 2025
- Call For Papers Jurnal Pengawasan Tenaga Nuklir (JUPETEN)
- Pengumuman Pembatalan Kegiatan Pelatihan Pengawasan Ketenaganukliran Tahun 2025
- Pengumuman Penyelenggaraan Pelatihan Pengawasan Ketenaganukliran (PNBP) Tahun 2025
Berita BAPETEN
Upacara Bendera Memperingati Hari Sumpah Pemuda Ke-94 pada 28 Oktober 2022
28 Oktober 2022 | Berita BAPETEN
Hari Sumpah Pemuda adalah peringatan kongres Sumpah Pemuda tanggal 28 Oktober 1928. Kongres itu menghasilkan sumpah para pemuda di Indonesia tentang semangat persatuan dan rasa cinta terhadap tanah air.Sumpah Pemuda adalah momen bersejarah bagi bangsa Indonesia karena menjadi tonggak dimulainya pergerakan organisasi pemuda.
Baca selengkapnya
Penyegaran Petugas Proteksi Radiasi Industri Tingkat 2
26 Oktober 2022 | Berita BAPETEN
Direktorat Perizinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif BAPETEN menyelenggarakan Penyegaran Petugas Proteksi Radiasi (PPR) Industri Tingkat 2 dengan tema “Kolaborasi Pengawasan dengan Petugas Tenaga Nuklir Guna Membangun Kepercayaan Publik”, pada 26 - 28 Oktober 2022 di Jakarta.
Baca selengkapnya
BAPETEN Buka Konsultasi dan Layanan Perizinan Bidang Kesehatan di Dinas Kesehatan Provinsi Bali
25 Oktober 2022 | Berita BAPETEN
BAPETEN melalui Direktorat Perizinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif membuka konsultasi dan layanan perizinan pemanfaatan sumber radiasi pengion bidang kesehatan di Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Bali – Kota Denpasar, dengan mengundang sebanyak 81 instansi di Wilayah Bali, NTB dan NTT, pada 24-25 Oktober 2022.
Baca selengkapnya
Kegiatan Penyusunan SOP Proteksi Fisik 25 Oktober 2022
25 Oktober 2022 | Berita BAPETEN
BAPETEN sebagai Badan Pengawas Tenaga Nuklir di Indonesia mempunyai tugas dan fungsi memastikan pemanfaatan bahan nuklir hanya untuk kepentingan damai dan memastikan proteksi terhadap bahan dan instalasi nuklir di Indonesia sesuai dengan standar internasional yang berlaku. Untuk mendukung tujuan tersebut, maka Direktorat Inspeksi Instalasi dan Bahan Nuklir (DIIBN) khususnya kelompok ...
Baca selengkapnya
Courtesy Call bersama Deputy Director General (DDG) for Technical Cooperation IAEA
25 Oktober 2022 | Berita BAPETEN
BAPETEN menerima kunjungan kehormatan (Courtesy Call) dari Deputy Director General (DDG) for Technical Cooperation International Atomic Energy Agency (IAEA) Hua Liu yang didampingi oleh Section Head, TC for Asia-Pacific IAEA Gashaw Gabeyehu Wolde dan TC NLO of Indonesia-BRIN Toti Tjiptosumirat. Kunjungan dilaksanakan pada hari Selasa, 25 Oktober 2022 di Gedung A BAPETEN. ...
Baca selengkapnya